You are on page 1of 19

LABORATORIUM UKUR TANAH

JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN
3.1 Peta Situasi dengan Aplikasi Arcgis
1. Pertama-tama siapkan google earth untuk mendigitasi peta pada Arcmap.

2. Searching alamat yang dicari (Gowa, Sulawesi Selatan).

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN
3. Ambil titik koordinat (latitude dan longitude) dengan cara mengklik add
placemark pada bagian atas google earth.

4. Plot titik koordinat (latitude dan longitude) pada program Microsoft excel.

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN
5. Simpan gambar dengan cara klik Save lalu Save Image.

6. Gambar dibawah ini merupakan hasil dari penandaan titik pada google earth.

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN
7. Persiapkan Software Arc catalog pada program Arcgis.

8. Hubungkan folder data letak penyimpanan gambar yang telah diperoleh di


google earth

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN
9. Ganti format gambar sebelumnya menjadi format shp dan buat format letak
wilayah yang nantinya akan dipetakan ,dengan cara klik kanan - klik new - shape
file.

10. Kemudian muncul kotak perintah seperti gambar dibawah, buatkan nama
sesuai wilayah lalu atur feature type - edit.

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN
11. Setelah klik edit, kemudian pilih folder Geographic Coordinate System.

12. Klik World.

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN
13. Pilih WGS1984 lalu klik oke maka file yang kita buatakan menjadi
format.shp.

14. Siapkan program ArcMap.

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN

15. Klik kanan pada layers kemudian klik add data.

16. Cari data yang telah disimpan sebelumnya dan klik add.

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN

17. Setelah gambar terplot pada lembar kerja Arcmap, selanjutnya sesuaikan titik
(X, Y) yang telah dibuat sebelumnya pada Arc catalog dengan cara klik Add
point control

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN

18. Setelah semua titik telah disesuaikan dengan titik koordinatnya, klik
geoferencing lalu klik update geoferencing untuk mengaupdate lembar kerja.

19. Setelah itu, add data pada layers sesuai dengan file shp yang telah dibuat pada
map catalog.

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN

20. Mulailah mengedit dengan cara klik editing - start editing.

21. Kemudian muncul perintah seperti ini dan atur wilayah yang akan dipetakan.

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN
22. Setelah semua wilayah selesai dipetakan, klik editor lalu klik save edits.

23. Atur kertas dan letak peta dengan cara klik file - klik page and page setup.

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN
24. Atur ukuran kertas dan posisi orientation sesuai kebutuhan dan klik oke.

25. Atur skala gambar dengan cara klik Kanan - properties - data frame lalu klik
frame scale.

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN
26. Atur ukuran grid pada peta dengan cara klik kanan - properties - klik grid New Grid - pilih measured grid - next atur sesuai kebutuhan lalu klik finish
-klik apply - oke.
26.1

26.2

26.3
GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN

26.4

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN
27. Atur judul pada peta dengan cara klik text kemudian diketik sesuai judul
peta.

28. Kemuadian atur north arrow untuk mata angin, legend untuk legenda,
scale bar untuk mengatur batang skala serta scale text untuk skala teks pada
perintah insert.

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN

28.1

28.2

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN

28.3

28.4
GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

LABORATORIUM UKUR TANAH


JURUSAN SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN

29. Jika semua telah selesai, simpan data dengan klik save. Apabila ingin diatur ke
dalam format pdf, export data lalu atur formatnya pada kotak perintah.
-*

GITA F.P./D121 12 260

KELOMPOK 1

You might also like