You are on page 1of 5

Lampiran 1: Formulir Kesepakatan Area Perubahan

1. Deskripsi Singkat Tugas dan Fungsi Unit Kerja

(1) Seksi Bantuan dan Jaminan Sosial mempunyai tugas menyiapkan bahan

dalam rangka membantu melaksanakan penjabaran kebijakan teknis di

bidang Bantuan dan Jaminan Sosial.

(2) Untuk menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1),

Seksi Bantuan dan Jaminan Sosial mempunyai fungsi :

a. Penyiapan bahan rumusan kebijakan teknis di bidang Bantuan dan

Jaminan Sosial;

b. Perencanaan dan pelaksanaan kegiatan di bidang Bantuan dan

Jaminan Sosial;

c. Penyiapan bahan penyelenggaraan kegiatan di bidang Bantuan dan

Jaminan Sosial; dan

d. Pelaksanaan monitoring, evaluasi dan pelaporan kegiatan di bidang

Bantuan dan Jaminan Sosial.

(3) Untuk melaksanakan fungsi sebagaimana dimaksud pada ayat (2), Kepala

Seksi Bantuan dan Jaminan Sosial mempunyai rincian tugas :

1. Memimpin dan menyiapkan bahan penyusunan petunjuk teknis di sub

bidang Bantuan dan Jaminan Sosial yang menjadi tugas dan

kewenangannya;

2. Menyiapkan bahan kebijakan, melaksanakan pembinaan dan

mengkoordinasikan kegiatan di bidang Bantuan dan Jaminan Sosial;


3. Menghimpun dan mempelajari peraturan perundang-undangan,

kebijakan teknis, pedoman dan petunjuk teknis serta bahan-bahan lain

yang berhubungan dengan Bantuan dan Jaminan Sosial;

4. Menyiapkan bahan perencanaan kerja bantuan bagi lembaga dan

organisasi sosial seperti Komda Lansia, Yayasan dan Pondok

Pesantren

5. Menyiapkan bahan penyelenggaraan dan pengembangan Loka Bina

Karya (LBK);

6. Menyiapkan bahan dalam melaksanakan bantuan dan pembinaan

terhadap Jaminan Sosial;

7. Menyiapkan bahan pelaksanaan penyaluran bantuan usaha dan klaim

dari Jaminan Sosial;

8. Melakukan inventarisasi Bantuan dan Jaminan Sosial;

9. Melakukan Pendampingan Program Keluarga Harapan;

10. Menyiapkan bahan dalam rangka penyajian informasi bantuan Jaminan

Sosial

11. Menyiapkan bahan dalam menyusun rencana kerja pembangunan

Bantuan dan Jaminan Sosial yang selanjutnya dituangkan dalam

Rencana Kerja (Renja) pembangunan tahunan dan Rencana Strategik

(Renstra);

12. Menyiapkan bahan dalam rangka penyajian informasi Bantuan dan

Jaminan Sosial

13. Menyiapkan bahan dalam rangka mengkoordinasikan rencana kegiatan

dengan instansi terkait;

14. Membagi tugas kepada bawahan sekaligus memberikan petunjuk baik


secara lisan maupun tertulis sesuai permasalahan dan bidang tugas

masing-masing;

15. Menyiapkan bahan dalam mengkoordinasikan dan mensinergikan

rencana program bantuan dan penanggulangan bencana alam dan

sosial dengan instansi terkait ;

16. Menyiapkan bahan dan mengkoordinir serta menyalurkan bantuan

kepada korban bencana alam, bencana sosial , dan kerusuhan;

17. Melakukan invertarisir permasalahan bidang bantuan dan

penanggulangan bencana alam dan sosial serta merumuskan langkah-

langkah kebijakan pemecahan masalah;

18. Melaksanakan monitoring, evaluasi dan pelaporan terhadap

pelaksanaan tugas dan kegiatan yang telah dilaksanakan kepada

pimpinan;

19. Menilai prestasi kerja PNS di lingkup Seksi Bantuan dan Jaminan

Sosial berdasarkan Sasaran Kerja Pegawai (SKP) dan perilaku kerja

yang telah dicapai untuk dipergunakan sebagai bahan dalam Penilaian

Prestasi Kerja Pegawai Negeri Sipil; dan

20. Melaksanakan tugas dinas lainnya yang diberikan oleh pimpinan untuk

kelancaran pelaksanaan tugas berdasarkan standar norma dan

peraturan perundang-undangan yang berlaku.


t-00 z zta56r ,/ 100 I t0a00zzz80tl6t drN
fsav tflt l ']s NvHovllv8 siE
eNnseN lvlrto vlulsla
stoz l3rew
tRtsos uBuruq 6uep! p uete!6oi ueEuR$tqad
u.qDqnrad sdv lpRluorI 6!e edv .e
tsEsluEoro
PlsSUeuru4 uepuenuea oupprq tpuEet6al uEueqqad uep ueeuauar.d
:{qR8etr!5a 6ue !!ee!ue6ro eav .z
9t0z eo-zt
irqodntlDrrl
Eeurorul uep ElPp
uelndun6u6d qqesPur
Eqlt[u.p6urdocs)
6urpesu .0sou6oerO
eun6 tersos rseurqelau
uep uenpeq 6uep a
9r0z e0-L t-
ue)ntqsw
!p teder
9 t0z-00 0t
z
At urdlE|)lE dlqsreuao
6ui)le1- | qonorqueerg
ueler6al 6ueual lopa!! sroz-a0'60
epedal uoilode|6u{ !
|e66LEl
t6l_treH
ueu Llef 6uepr rp ueteroy ueeues)jBtad : ueqeqniod earv euP.u.u
u.lednqey eL., e6eusf uep ersos seural rsueFul
wliltils.NvHovtfl v! sncv : elasd euPN
dIHSU3NMO ONDIY1 dVHVr VCVd
lvl,lo vlulsld Nvlve ut.tny{uol
e!6sad u4e|6oy rz ueJldue.r

You might also like