You are on page 1of 6

ArcScan, Digitasi Di Arcgis.

Membuat Data Jpeg/Raster Menjadi Vektor


1. Buka file Raster di Arcgis
Buka Di directory penyimpanan

Jpeg/Raster dibuka di arcgis

(Catatan : Untuk pengolahan sesungguhnya harus dilakukan Georeferencing terlebih dahulu agar peta dalam
format Jpeg/Raster tersebut sesuai dengan koordinat aslinya di dalam ArcGis).
2. Di ArcToolbox, pilih 3D Analyst Tools  Raster Reclass  Reclassify

Di ArcToolbox pilih input data Hasil Reclsaifikasi


3D Analyst Tools rasternya, dan file awalnya
kemudian setting dapat di remove
Classify-nya dengan
(Method:Equal
interval, Classes : 2)
kemudian klik Ok

3. Export data raster dan setting warnanya

Export data Pilih direktori Hasil Export Setting Warna


raster tempat dan file dari TOC
menyimpan sebelumnya Arcmap dan
dan klik Save dapat di akan keluar
remove dari hasil seperti
TOC ArcMap gambar diats.
pilih warna
Hollow dan
hitam
4. Buat shapefile baru
Tapi sebelumnya jangan lupa mengaktifkan extention Arcscan di toolbar (Costumize 
Extentions  Centang ArcScan diaktifkan)

Buat Shapefile baru melalui ArcCatalog

Klik kanan di folder Isi Nama Shapefile Akan diperoleh


yang akan dibuat (Bebas) dan shapefile baru
shapefilenya. (New Feature type (Saya beri Nama :
--> New Shapefile) dengan polyline. Scan929)
masukkan Spatial
Reference (Sistem
Koordinat).
Kemudian klik Ok

5. Start Editing file Raster


Dari toolbar editor Untuk menyeleksi Untuk menghapus Hasilnya nomer
klik start editing. nomor bidang yang terseleksi dari bidang yang
kemudian klik pada dilakukan melalui langkah sebelumnya terseleksi akan
file raster (lihat cell selection di dilakukan dengan terhapus seperti
gambar) kemudian toolbar ArcScan cara di toolbar gambar ditas
klik Ok kemudian pilih Select ArcScan (Raster
Connected Cell. Isi Cleanup --> Start
enter total area Cleanup). setelah
(raster pixels) dipilih makan
ditoolbar yang sama
klik Erase Selected
Cells

6. Setting Cell Selection

Nomor Bidang Hasil cell selection --


sebelum terseleksi > Select Connected
Cells
7. Raster Clean Up  Erase Selected Cell

8. Save & Stop Editing


9. Start Editing shapefile baru yang kita buat sebelumnya

Pada toolbar editor Ditoolbar ArcScan Select Area yang Hasil vektor area
pilih start editing --> tentukan akan dibuat yang terseleksi
klik shapefile yang Vektorization vektornya seperti dalam bentuk vektor
akan diediting (ex : Setting. Pilih Style gambar diatas
Scan929) kemudian (Pilih Polygons, (Poligon) kemudian
klik Ok Contours, Parcels, klik Ok
Outline).
Ok --> Apply -->
Close Vektorization
Setting
10. Hasil

Diselection :

11. Selesai

You might also like